Materi Bimtek
Pelatihan Negosiasi dan Mini Kompetisi dalam E-Katalog Versi 6
Pelatihan Negosiasi dan Mini Kompetisi dalam E-Katalog Versi 6
Mini kompetisi dalam pengadaan barang dan jasa pemerintah adalah mekanisme yang memungkinkan perbandingan harga dan kualitas dari berbagai penyedia. Di E-Katalog versi 6, terdapat dua jenis mini kompetisi: itemized dan non-itemized, yang masing-masing memiliki karakteristik tersendiri.
Mini Kompetisi Itemized vs Non-Itemized
- Mini Kompetisi Itemized memungkinkan penyedia menawar hanya pada item tertentu dalam satu paket kompetisi. Ini memberi fleksibilitas bagi penyedia yang hanya memiliki spesialisasi pada produk atau layanan tertentu.
- Mini Kompetisi Non-Itemized mengharuskan penyedia menawar seluruh item dalam satu paket. Jenis ini cocok untuk paket pekerjaan yang harus dikerjakan secara menyeluruh oleh satu penyedia.
Materi Pelatihan Negosiasi dan Mini Kompetisi dalam E-Katalog Versi 6
- Kebijakan pemerintah dalam mengikuti kompetisi katalog versi 6
- Peluang strategi bagi pelaku usaha dalam mengikuti mini kompetisi
- Tahapan mini kompetisi (produk, spesipikasi, konstruksi)
- Hal-hal yang harus dipersiapkan dan diperhatikan dalam mengikuti mini kompetisi
- Strategi dan tips dalam mengikuti mini kompetisi
- Simulasi aplikasi E-Katalog versi 6
Sehubungan dengan hal tersebut diatas, kami dari Pusat Studi Konsultasi Nasional (PSKN), Selaku penyelenggara kegiatan serta dukungan narasumber yang berkompoten dibidangnya, Mengudang Bapak/Ibu untuk mengikuti kegiatan bimtek nasional dengan Tema : “Pelatihan Negosiasi dan Mini Kompetisi dalam E-Katalog Versi 6” untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi: